by Phi Radio | 30 Jun 2023 | Artikel, Trending, Wisata, Wisata Kuliner
Tips Sate Kambing Empuk dan Cara Membuat Bumbu Sate Kambing Maknyus. Sate kambing merupakan salah satu hidangan yang sudah populer di Indonesia. Menu ini biasanya tidak pernah ketinggalan pada perayaan Iduladha. Tapi bagaimana ya cara membuat bumbu sate kambing...
by Phi Radio | 30 Jun 2023 | Artikel, Trending, Wisata, Wisata Kuliner
Menu Tradisional Surabaya Resep Rawon Daging Goreng. Resep Rawon Daging Goreng, Menu Tradisional Asal Surabaya yang Menjadi Favorit Banyak Orang. Rawon merupakan salah satu masakan khas Jawa Timur khususnya Surabaya. Masakan berkuah ini menggunakan keluak sehingga...
by Phi Radio | 30 Jun 2023 | Artikel, Games, Trending
Pesta Diskon Game SEGA Steam Summer Sale 2023, Harga Game Mulai Rp 9.000. Seperti tahun-tahun sebelumnya, Valve selaku pemilik Steam memangkas harga game dengan potongan harga yang bervariasi, mulai dari 10 hingga 95 persen. Salah satunya adalah game tembak-menembak...
by Phi Radio | 30 Jun 2023 | Artikel, Trending
Pengertian Pareidolia, Kondisi Saat Melihat Benda Mati seperti Wajah Manusia? Meskipun tampak mengerikan, dalam dunia psikologi kondisi itu disebut sebagai pareidolia. Secara psikologis, pareidolia adalah fenomena yang melibatkan stimulus samar-samar dan acak yang...
by Phi Radio | 30 Jun 2023 | Artikel, Trending
Pengertian Frostbite, Biasa Dialami Pendaki Gunung, Penjelasan Suhu Dingin Berlebih. Masalah kulit ada banyak jenis, seperti jerawat, kering, gatal, dan lain-lain. Frostbite merupakan salah satu masalah kulit yang umum terjadi di daerah-daerah dingin. Kerusakan pada...