Resep Mango Sticky Rice ala Thailand, Camilan asal Thailand ini sangat cocok di lidah masyarakat Indonesia. Membuat  mango sticky rice atau ketan mangga menggunakan bahan-bahan yang mudah.

Resep Mango Sticky Rice ala Thailand

Berikut ini merupakan Cara Membuat Mango Sticky Rice

Resep Mango Sticky Rice ala Thailand

Bahan:

  • 250 gram beras ketan
  • 250 ml santan
  • 3 sendok makan susu kental manis
  • 2 helai daun pandan
  • 1 buah mangga
  • 1 sendok makan maizena
  • Wijen secukupnya
  • Gula secukupnya
  • Garam Secukupnya

Cara Membuat:

  • Masak ketan dengan santan agar gurih
  • Tambahkan sedikit garam dan daun pandan untuk menambah rasa gurih pada ketan
  • Sementara ketan dikukus, siapkan sausnya
  • Campur maizena, susu kental manis, gula, garam, dan daun pandan ke dalam air
  • Aduk perlahan hingga rata dan masak dengan api kecil
  • Masak saus hingga mengental
  • Siapkan mangkuk atau piring saji
  • Sajikan ketan dengan mangga yang sudah dipotong
  • Siram dengan saus vla di atasnya
  • Mango sticky rice telah siap dihidangkan

Resep Mango Sticky Rice ala Thailand, dalam bahasa Thai, street food  ini disebut Khao Neeo Mamuang. Jajanan ini terbuat dari ketan putih yang gurih ditambah irisan mangga manis dan disiram sedikit kuah santan kental.

Nikmati dengan potongan mangga yang segar dan saus santan yang gurih dan creamy. Itulah Resep Mango Sticky Rice ala Thailand, selamat mencoba.

Referfensi: merdeka.com