Kunci Jawaban Kisi-kisi Soal UTS PTS Matematika Kelas 7 SMP MTS Semester 2 Pilihan Ganda Tahun Ajaran 2022. Adik-adik dapat menggunakan seluruh kisi-kisi dan kunci jawaban UTS PTS ini sebagai latihan menjawab soal di rumah. Sebagaimana dilansir dari buku.kemdikbud.go.id pada Selasa, 11 Januari 2022, berikut soal pilihan ganda dan kunci jawaban UTS PTS semester 2 Matematika kelas 7 SMP MTS.

Kumpulan kisi-kisi dan kunci jawaban UTS PTS semester 2 Matematika kelas 7 SMP MTS akan artikel ini bagikan dengan lengkap. Adapun kisi-kisi dan kunci jawaban UTS PTS semester 2 mata pelajaran Matematika ini mengacu pada Kurikulum 2013.

Kunci Jawaban Kisi-kisi Soal UTS PTS Matematika Kelas 7 SMP MTS Semester 2 Pilihan Ganda Tahun Ajaran 2022

1. Ulul adalah seorang koki di hotel. Dia sedang mengubah resep masakan untuk menjamu tamu hotel yang semakin bertambah banyak karena musim liburan.

Resep yang telah dibuat sebelumnya adalah 2 gelas takar tepung terigu yang dapat dibuat 3 lusin kukis.

Jika dia mengubah resepnya menjadi 12 gelas terigu, maka berapa lusin kukis yang dapat dibuatnya?

Baca Juga :  Minuman Dehidrasi yang Harus Dihindari Selama Puasa

A. 20 lusin kukis
B. 18 lusin kukis
C. 16 lusin kukis
D. 14 lusin kukis

Jawaban: B

2. Jarak dua kota pada peta adalah 20 cm. Jika skala peta 1 : 600.000, jarak dua kota sebenarnya adalah…

A. 1.200 km
B. 120 km
C. 30 km
D. 12 km

Jawaban: D

3. Jarak antara 2 kota pada peta adalah 2 cm. Jarak sebenarnya 2 kedua kota adalah 80 km. Skala yang digunakan peta tersebut adalah…

A. 1 : 400.000
B. 1 : 800.000
C. 1 : 4.000.000
D. 1 : 8.000.000

Jawaban: C

Kunci Jawaban Kisi-kisi Soal UTS PTS Matematika Kelas 7 SMP MTS Semester 2 Pilihan Ganda Tahun Ajaran 2022

4. Sudut terkecil yang dibentuk oleh kedua jarum jam yang menunjuk pukul 09.00 adalah…

A. Sudut lancip
B. Sudut siku-siku
C. Sudut tumpul
D. Sudut refleks

Jawaban: B

5. Pak Rudi membeli suatu motor bekas dengan harga Rp 4.000.000,00. Dalam waktu 1 minggu motor tersebut dijual kembali dengan harga Rp 4.200.000,00. Berapakah presentase keuntungan pak Rudi?

A. 5%
B. 6%
C. 7%
D. 8%

Baca Juga :  Hukum Sholat Tahajud Usai Sholat Tarawih di Bulan Ramadhan 2024, Menurut Ustadz Khalid Basalamah

Jawaban: A

6. Sebuah model pesawat panjangnya 40 cm, lebar 32 cm. Jika panjang sebenarnya 30 m, lebar pesawat sebenarnya adalah…

A. 42, 66 m
B. 37,50 m
C. 24 m
D. 30 m

Jawaban: C

7. Sebungkus cokelat akan dibagikan kepada 24 anak, setiap anak mendapat 8 cokelat. Jika cokelat itu dibagikan kepada 16 anak, banyak cokelat yang diperoleh setiap anak adalah…

A. 8 cokelat
B. 12 cokelat
C. 16 cokelat
D. 18 cokelat

Jawaban: B

8. Sebuah mobil yang melaju sejauh
144 km memerlukan 12,8 liter bensin. Jika di dalam tangki terdapat 8 liter bensin, maka jarak yang dalat ditempuh mobil tersebut adalah…

A. 230,4 km
B. 115,2 km
C. 96 km
D. 90 km

Jawaban: D

9. Pembangunan sebuah gedung direncanakan selesai dalam waktu 22 hari bila dikerjakan oleh 20 orang. Setelah dikerjakan 10 hari, pekerjaan dihentikan selama 6 hari. Supaya pembangunan itu selesai tepat pada waktunya, maka diperlukan tambahan pekerja sebanyak…

A. 40 orang
B. 30 orang
C. 25 orang
D. 20 orang

Baca Juga :  Kode Kupon The Spike Volleyball Story 25 Maret 2024 Terbaru

Jawaban: A

Kunci Jawaban Kisi-kisi Soal UTS PTS Matematika Kelas 7 SMP MTS Semester 2 Pilihan Ganda Tahun Ajaran 2022

10. Diantara pejalan kaki berikut, yang merupakan pejalan kaki paling cepat adalah…

A. Rossi berjalan 4,8 km dalam 1 jam
B. Endang berjalan 9,8 km dalam 2 jam
C. Rosuli berjalan 9,6 km dalam 1,5 jam
D. Rina berjalan 14,4 km dalam 2 jam

Jawaban: A

Disclaimer: soal dan kunci jawaban ini dibuat berdasarkan Kurikulum 2013 dan di bawah pengawasan tim ahli dan guru berkompeten Nani Supartini S,Pd Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI). Kunci jawaban belum tentu 100 persen benar.