by Phi Radio | 20 Jul 2021 | Artikel, Hobi, Rohani, Tips, Wisata Kuliner
Tips Resep Kambing Bakar ala Kairo. HARI raya Idul Adha selalu identik dengan makanan olahan daging kambing. Tapi jika Anda merasa bosan dengan menu sate kambing, tongseng, atau kari; bisa coba resep kambing bakar ala Kairo, Mesir. “Resep ini bukan kambing bakar...
by Phi Radio | 20 Jul 2021 | Artikel, Kuliner, Rohani, Tips
Tips Resep Tongseng Sapi Tanpa Santan Buat Masakan Idul Adha. Di hari raya Idul Adha ini, Anda bisa memasak daging sapi atau kambing kurban Anda dengan olahan tongseng. Siapa tak kenal menu tongseng. Makanan berkuah dengan bumbu yang cukup sederhana, namun menggoda...
by Phi Radio | 20 Jul 2021 | Artikel, Rohani, Tips
Tips Cara Menyimpan Daging Kurban di Kulkas. Mendapat jatah daging kurban adalah keberkahan, apalagi jumlahnya sering kali berlebih. Kamu tidak mungkin mengolah semua daging sekaligus dalam satu hari. Stok daging saat Idul Adha sering kali berlebih. Ikuti cara cara...
by Phi Radio | 20 Jul 2021 | Artikel, Ide Kreatif, Motivasi, Pendidikan, Tips
Inspirasi Kerajinan dari Tulang Ikan, Bisa Jadi Sumber Penghasilan. Tulang ikan ternyata dapat dimanfaatkan dan diolah menjadi bahan dasar kerajinan yang unik. Adapun produk kerajinan berbahan dasar tulang ikan tergolong masih langka dan mempunyai potensi menjadi...
by Phi Radio | 19 Jul 2021 | Artikel, Rohani, Tips
Tips Resep Bumbu Sate Sapi dan Kambing Sebelum Dibakar. Idul Adha identik dengan momen nyate atau membuat sate bersama dengan memanfaatkan daging kurban. Bahkan momen tersebut telah menjadi bagian dari tradisi masyarakat dari tahun ke tahun. Tips Resep Bumbu Sate Sapi...