Soal Dan Jawaban SD Kelas 1 2 3 4 5 6 BDR di TVRI Selasa 19 januari 2021. Kemendikbud menyelenggarakan program Belajar dari Rumah yang akan tayang di TVRI. Program ini merupakan upaya Kemendikbud membantu terselenggaranya pendidikan bagi semua kalangan masyarakat di masa darurat pandemi virus corona COVID-19.



Soal Dan Jawaban SD Kelas 1 2 3 4 5 6 BDR di TVRI Selasa 19 januari 2021

Memasuki penyelenggaraan pembelajaran pada semester genap tahun ajaran dan tahun akademik 2020/2021, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) mengingatkan kembali kepada pemerintah daerah untuk memperhatikan kesehatan dan keselamatan peserta didik, pendidik, tenaga kependidikan, keluarga, dan masyarakat sebagai prioritas utama dalam menentukan pola pembelajaran baik secara tatap muka maupun jarak jauh.

Untuk mendukung pendidikan jarak jauh (PJJ) serta sebagai alternatif pembelajaran di masa pandemi, Kemendikbud menyiapkan program Belajar Dari Rumah (BDR) yang ditayangkan di Televisi Republik Indonesia (TVRI) untuk jenjang pendidikan PAUD dan Sekolah Dasar (SD). Tayangan tersebut akan di mulai dari bulan Januari s.d. Maret 2021, Selasa s.d. Jumat, pukul 08.00 sampai 11.30 WIB.

Pada jenjang PAUD tayangan pembelajaran dimulai pukul 08.00 s.d. 08.30 WIB, dan jenjang SD kelas 1 pukul 08.30 s.d. 09.00 WIB, SD kelas 2 pukul 09.00 s.d. 09.30 WIB, SD kelas 3 pukul 09.30 s.d. 10.00 WIB, SD kelas 4 pukul 10.00 s.d. 10.30 WIB, SD kelas 5 pukul 10.30 s.d. 11.00 WIB, dan SD kelas 6 pukul 11.00 s.d. 11.30 WIB. “Tayangan untuk SD mengikuti modul pembelajaran sesuai kurikulum (darurat) dengan mengutamakan pemenuhan kompetensi literasi, numerasi, dan penguatan karakter,” terang Jumeri.

Selain pembelajaran melalui TVRI, Kemendikbud menyediakan kanal pembelajaran secara dalam jaringan (daring) yang dapat diakses melalui akun pembelajaran dengan domain belajar.id. Akun elektronik tersebut dapat digunakan oleh peserta didik, pendidik, dan tenaga kependidikan untuk mengakses layanan pembelajaran berbasis elektronik. Tayangan pembelajaran juga dapat disaksikan TV Edukasi dan Radio Edukasi. Televisi dibawah naungan Kemendikbud tersebut dapat diakses pada satelit Telkom-4 frekuensi 4125/V/5500. Informasi mengenai TV Edukasi dapat diakses di laman resmi https://tve.kemdikbud.go.id.

Sumber pembelajaran secara daring juga disediakan di aplikasi Rumah Belajar dan para pendidik juga dapat saling berbagi pola pembelajaran yang dapat diakses melalui laman Guru Berbagi. Selain itu, bahan bacaan, lembar aktifitas, panduan berkegiatan bersama anak-anak dan remaja juga tersedia pada laman bersamahadapikorona.kemdikbud.go.id.

Tayangan dalam program BDR (Belajar Darii Rumah) meliputi tayangan untuk anak usia PAUD dan sederajat, SD dan sederajat, SMP dan sederajat, SMA/SMK dan sederajat, dan program keluarga dan kebudayaan. Pembelajaran dalam BDR  (Belajar Darii Rumah) ini tidak mengejar ketuntasan kurikulum, tetapi menekankan pada kompetensi literasi dan numerasi.



Selain untuk memperkuat kompetensi literasi dan numerasi, tujuan lain program BDR (Belajar Darii Rumah) adalah untuk membangun kelekatan dan ikatan emosional dalam keluarga, khususnya antara orang tua/wali dengan anak, melalui kegiatan-kegiatan yang menyenangkan serta menumbuhkan karakter positif.

Tayangan dalam program Belajar Dari Rumah di TVRI meliputi tayangan untuk anak usia PAUD dan sederajat, SD dan sederajat, SMP dan sederajat, serta SMA/SMK dan sederajat.

Selasa, 19 januari 2021

  • 08.00 – 08.30 : Tentang Laut (PAUD)
  • 08.30 – 09.00 : Laut yang Dekat Dengan Pulau Tempat Kita Tinggal (SD Kelas 1)
  • 09.00 – 09.30 : Mantel Emas, Si Hewan Unik di Daerahku (SD Kelas 2)
  • 09.30 – 10.00 : Belajar dan Berlayar (SD Kelas 3)
  • 10.00 – 10.30 : Yuk, Kita Identifikasi Kendaraan dan Bahan Bakarnya (SD Kelas 4)
  • 10.30 – 11.00 : Minyak Bumi dan Aktivitas Manusia (SD Kelas 5)
  • 11.00 – 11.30 : Yuk, Hemat Bahan Bakar! (SD Kelas 6)

Pada materi pembelajaran TVRI 19 januari 2021 ini, para siswa tidak mendapat tugas atau soal, namun hanya materi saja.

Materi BDR TVRI 19 januari 2021

SD Kelas 1

Pada episode kali ini, Maya mengajak kita untuk melihat laut. Apakah ketika hari libur teman-teman pernah berlibur ke pantai? Yuk kita mencari tahu laut apa yang dekat dengan tempat tinggal kita!

Soal dan jawaban

—— LITERASI ——-

*Literasi 1

Ayo menulis

Soal jawaban literasi 1 Kelas 1 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021.

Jawaban

1.       Siswa menjawab sesuai pendapatnya.

Contoh: Mantel Emas (pada gambar)

2.       Siswa menjawab sesuai pendapatnya.

Contoh: menggemaskan dan memiliki rasa ingin tahu yang besar

3.       Siswa menjawab sesuai pendapatnya.

Contoh: pada gambar

4.       Siswa menjawab sesuai pendapatnya.

Contoh: Ketika mantel emas bertemu kupu-kupu raksasa dan ia ingin menyimpannya juga di kantong ibunya.

*Literasi 2

Ayo berlatih

Soal literasi 2 Kelas 1 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021.
Soal literasi 2 Kelas 1 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021. (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ ISTIMEWA @modul belajar siswa)

Jawaban

1.       Ma

2.       Po

3.       Gu

4.       bu

——— NUMERASI ———

*Numerasi 1

Ayo Mengira

Soal numerasi 1 Kelas 1 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021.
Soal numerasi 1 Kelas 1 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021. (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ ISTIMEWA @modul belajar siswa)

1.       Amati buku tulismu

–          Apakah Panjang buku lebih dekat ke 10 tusuk gigi atau 20 tusuk gigi?

–          Apakah lebar buku lebih dekat ke 5 tusuk gigi atau 10 tusuk  gigi?

2.       Tuliskan perkiraanmu.

Baca Juga :  Kode Redeem Game Valorant 25 Maret 2024 Terbaru Valid, Simak Tips Cara Main

Misal:

–          Panjang buku lebih dekat ke 10 tusuk gigi

–          Lebar buku lebih dekat ke 5 tusuk gigi.

3.       Ukurlah

Apakah perkiraanmu benar setelah mengukurnya

Jawab: Iya/tidak

*Numerasi 2

Ayo Mencari

Soal dan Jawaban

Soal dan jawaban numerasi 2 Kelas 1 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021.
Soal dan jawaban numerasi 2 Kelas 1 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021. (Kolase/tribunpontianak.co.id/ Istimewa @modul Belajar Siswa)

*Numerasi 3

Ayo Berlatih

Soal

Soal numerasi 3 Kelas 1 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021.
Soal numerasi 3 Kelas 1 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021. (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ ISTIMEWA @modul belajar siswa)

Jawaban

Jawaban numerasi 3 Kelas 1 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021.

==================

SD Kelas 2

Di episode kali ini, petugas Bonbin akan mengajak Amon dan teman-teman di rumah untuk melakukan kegiatan literasi seperti membaca cerita, menjawab pertanyaan tentang cerita, dari bacaan berjudul “Mantel Emas”.

Hewan apa yang sebenarnya dimaksud dengan Mantel Emas dari Tanah Papua ini?

Soal dan Jawaban

—– LITERASI ——-

*Literasi 1

Ayo menulis

Soal jawaban literasi 1 Kelas 2 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021.

Jawaban

1.       Judul buku: Mantel Emas (pada gambar)

2.       Siswa menggambar sesuai pendapatnya.

Contoh: Mantel emas menaruhkan burung cenderawasih ke dalam kantong ibunya.

3.       Siswa menggambar sesuai pendapatnya.

Contoh: Mantel emas Lelah dan mengantuk, ia ingin beristirahat di kantong bunda namun bunda tidak mengijinkan.

4.       Siswa menggambar sesuai pendapatnya.

Contoh: Mantel Emas kini tahu kantong bunda berisi adiknya. Ia pun tidak ingin lagi masuk ke dalam kantong bunda.

*Literasi 2

Ayo menulis

1.       Amon menyiapkan bekal sekolah untuk adiknya (,.!?”) Susan

2.       “Aduh (,.!?”) “ teriak Susan

3.       (,.!?”) Terima Kasih, Kak,” Kata Susan

4.       Susan bangga mempunyai kakak seperti Amon (,.!?”).

Jawaban

1.       Koma (,)

2.       Seru (!)

3.       Petik (“)

4.       Titik (.)

—-NUMERASI ——

*Numerasi 1

Ayo mengira

Disediakan saku kotak dan satu ka;eng.

Siswa mengira apakah panjang kotak lebih dekat ke 20 cm atau 30 cm. Siswa juga mengira apakah panjang kaleng lebih dekat ke 30 cm atau 40 cm.

Setelah mengira, siswa mengukur panjang kotak dan kaleng dengan penggaris.

Siswa menentukan apakah perkiraannya tepat atau tidak.

*Numerasi 2

Ayo mencoba

Soal

Soal numerasi 2 Kelas 2 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021.
Soal numerasi 2 Kelas 2 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021. (Kolase/tribunpontianak.co.id/ Istimewa @modul Belajar Siswa)

Jawaban

Jawaban numerasi 2 Kelas 2 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021.
Jawaban numerasi 2 Kelas 2 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021. (Kolase/tribunpontianak.co.id/ Istimewa @modul Belajar Siswa)

*Numerasi 3

Ayo berlatih

Soal

Soal numerasi 3 Kelas 2 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021.
Soal numerasi 3 Kelas 2 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021. (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ ISTIMEWA @modul belajar siswa)

Jawaban

Jawaban numerasi 3 Kelas 2 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021.

====================

SD Kelas 3

Dodi tampak sedang bermain sebagai bajak laut. Dodi mengatakan kalau dia ingin sekali hidup di laut lepas, karena pasti seru sekali hidup di sana.

Kak Jo bilang kalau keinginan Dodi itu cukup bagus, tapi dia tidak harus jadi bajak laut juga.

Banyak profesi yang berkaitan dengan laut, seperti nelayan, nahkoda, hingga penambang minyak. Dodi mau pilih jadi apa? Penasaran? Jangan lewatkan episode kali ini.

Soal dan Jawaban

—– LITERASI —–

*Literasi 1

Ayo Menulis

Soal

1.       Tulislah apa saja yang ada di dalam cerita.

2.       Tulislah dimana cerita terjadi

3.       Tulislah kapan cerita terjadi.

4.       Gambarlah apa yang terjadi pada awal cerita

5.       Tulislah masalah yang dihadapi Mantel Emas di dalam cerita.

Jawaban

1.       Mantel Emas, Bunda, Ekidna, burung cendrawasih,adik, kanguru pohon, kupu-kupu

2.       Hutan

3.       Pagi/ siang/ sore

 

4.       Gambar: Mantel Emas ada di hutan

Kalimat: Mantel Emas suka berpetualang di hutan

5.       Bunda tidak mengijinkan Mantel Emas untuk beristirahat di kantongnya

6.       Mantel Emas mencari tahu mengapa dia tidak bisa istirahat di kantong Bundanya dengan melihat binatang lain yang ada di sekitarnya.

7.       Mantel Emas senang ketika tahu dia punya adik dan dia tidak ingin lagi masuk ke dalam kantong Bundanya.

*Literasi 3

Ayo Berlatih

Soal literasi 3 Kelas 3 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021.
Soal literasi 3 Kelas 3 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021. (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ ISTIMEWA @modul belajar siswa)

Jawaban

Jawaban siswa bisa beragam

—- NUMERASI —-

*Numerasi 1

Ayo mengira

Di sediakan satu sarung dan satu celana panjang

Siswa mengira apakah panjang sarung lebih dekat ke 90 cm atau 120 cm.. Siswa juga mengira apakah panjang celana panjang lebih dekat ke 120 cm atau 150 cm. Setelah mengira siswa mengukur panjang sarung dan celana panjang dengan penggaris.

Siswa menentukan apakah perkiraannya tepat atau tidak.

*Numerasi 2

Ayo mencari

Soal

Soal numerasi 2 Kelas 2 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021.
Soal numerasi 2 Kelas 2 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021. (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ ISTIMEWA @modul belajar siswa)

Jawaban

1.       Siswa membentuk sudut siku-siku dengan menggunakan lengan atas dan lengan bawah

2.       Siswa membentuk sudut siku-siku dengan menggunakan dua jari

3.       Siswa menemukan 5 sudut siku-siku di sekitar mereka. Misalnya antara jarum panjang dan jarum pendek Ketika menunjukkan jam 3 siang.

4.       Dari Sekolah Kejuruan ke Sekolah Dasar (ke Timur lalu ke Utara)

Sekolah dasar ke jembatan (ke Timur lalu ke Utara)

Kantor Bupati ke Seolah Dasar (ke Barat lalu ke Utara)

Kemungkinan lain:

Dari Jembatan ke Sekolah Dasar (ke Selatan lalu ke Barat)

Jembatan ke Sekolah Kejuruan (ke Selatan lalu ke Barat)

Kantor Bupati ke Sekolah Kejuruan (ke Barat lalu ke Utara)

*Numerasi 3

Ayo berlatih

Soal

Soal numerasi 3 Kelas 3 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021.
Soal numerasi 3 Kelas 3 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021. (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ ISTIMEWA @modul belajar siswa)

Jawaban

Rute perjalanan yang membentuk sudut siku-siku adalah

–          Pompa bensin ke SD (ke Timur lalu ke Utara)

–          Kantor Pos ke SD (ke Timur lalu ke Utara)

–          Kantor Kas ke Pasar (ke Barat lalu ke Utara)

–          Puskesmas ke pom bensin (ke Selatan lalu ke Barat)

–          SMA ke alun-alun (ke selatan lalu ke barat)

Baca Juga :  Kode Redeem Game Lords Mobile 25 Maret 2024 Terbaru Valid

==========================

SD Kelas 4

Hari ini kakak dan adik melakukan berbagai aktivitas belajar, mulai dari mengamati gambar, kemudian membaca materi “Tenaga untuk Bergerak”.

Kakak lalu mengulas kembali materi bacaan dan menambahkan sejumlah informasi.

Kakak juga memberikan sejumlah pertanyaan dan meminta adik-adik di rumah untuk menceritakan kembali serta berdiskusi dengan anggota keluarga.

Soal dan jawaban

—- LITERASI ——

*Literasi 1

Ayo membaca

Soal

1. Jelaskan alat transportasi yang disebutkan dalam bacaan disertai contohnya!

2. Jelaskan kendaraan bermotor seperti di sebutkan dalam bacaan!

3. Menurut pemahamanmu, apa yang diperlukan oleh kendaraan bermotor agar dapat bergerak? Sebutkan jenis-jenis dan peruntukannya!

Jawaban

1. Alat transportasi sangat penting bagi kita karena membantu kita lebih leluasa bergerak sehingga bisa bepergian ke tempat paling jauh sekalipun. Contohnya motor, mobil ,kereta api, kapal laut dan pesawat terbang.

2. Semua kendaraan bermotor tidak bisa bergerak dengan sendirinya, semuanya digerakkan oleh mesin yang memerlukan bahan bakar.

3. Karena digerakkan oleh mesin, kendaraan bermotor memerlukan bahan bakar.

Berikut ini beberapa jenis bahan bakar.

– Bensin, biasa dipakai untuk motor dan mobil

– Solar, biasa dipakai untuk kendaraan yang menggunakan mesin diesel, seperti mesin pada sebagian motor atau mobil, kapal laut, dan kereta api.

– Batu bara, dipakai untuk menggerakkan kereta api melalui tenaga uap yang diperoleh dari pembakaran batu bara.

– Avtur, biasa dipakai untuk pesawat terbang yang bermesin jet.

*Literasi 2

Soal literasi 2 Kelas 4 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021
Soal literasi 2 Kelas 4 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021 (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ISTIMEWA @modul belajar siswa)

*Literasi 3

Soal

Jawablah pertanayaan-pertanyaan berikut dengan menyebutkan kalimat lengkap atau kalimat tidak lengkap disertai alasannya.

1. Kendaraan bermotor digerakkan oleh mesin

2. Ia mengarungi lautan luas

3. Beberapa alat transportasi berupa kendaraan bermotor

4. Motor, mobiil, kereta api, kapal laut, atau pesawat terbang.

5. Saya biasa bepergian dengan ayah

Jawaban

1. Kalimat lengkap

2. Kalimat lengkap

3. Kalimat tidak lengkap

4. Kalimat tidak lengkao

5. Kalimat lengkap

Jawaban literasi 3 Kelas 4 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021.
Jawaban literasi 3 Kelas 4 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021. (Youtube @cerita dari saya)

—– NUMERASI ——-

*Numerasi 1

Soal

Soal numerasi 1 Kelas 4 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021
Soal numerasi 1 Kelas 4 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021 (Kolase/ TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ISTIMEWA @modul belajar siswa)

Jawaban

A > 1
B < 2
C < 3
D = 4
E > 5

*Numerasi 2

Soal

Soal numerasi 2 Kelas 4 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021
Soal numerasi 2 Kelas 4 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021 (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ISTIMEWA @modul belajar siswa)

Jawaban

Jawaban disesuaikan data yang siswa berikan

*Numerasi 3

Soal

Soal numerasi 3 Kelas 4 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021
Soal numerasi 3 Kelas 4 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021 (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ISTIMEWA @modul belajar siswa)

Jawaban

Oleh karena yang dibutuhkan adalah 1,2 liter, maka:

– Pembulatan ke bawah ke satuan terdekatnya adalah 1 liter

– Pembulatan ke atas ke satuan terdekatnya adalah2 liter.

– Pembulatan terbaik ke satuan terdekatnya adalah1 liter, karena 1,2 lebih mendekati 91 daripada 2 atau angka di belakang koma, yaitu 2 lebih kecil dari 5.
=========================

SD Kelas 5

Di episode kali ini, Kak Kinan mengajak kamu untuk mengetahui fakta menarik seputar minyak bumi, menemukan benda-benda di rumah yang terbuat dari minyak bumi, berlatih menulis kalimat lengkap dan tidak lengkap, mengenal bilangan cacah, dan mengetahui efisiensi bahan bakar.

Selain itu, akan ada proyek kreatif tahapan ke-2 di minggu ini, yaitu membuat sketsa mainan alat transportasi dari bahan alam di sekitar kita.

Soal

1.       Berasal dari apakah minyak bumi itu?

2.       Minyak bumi dapat diolah menjadi apa saja?

3.       Bahan bakar apa saja yang dapat dihasilkan dari olahan minyak bumi?

4.       Apakah minyak bumi berguna untuk mendukung aktifitas manusia? Sebutkan contohnya?

5.       Bagaimana jika minyak bumi di alam ini habis? Kira-kira, apa yang akan terjadi?

6.       Apa yang kamu dan keluargamu lakukan untuk untuk menghemat pemakaian minyak bumi?

 

7.       Adakah dampak negatif dari pemakaian minyak bumi? Apa yang bisa kamu dan keluargamu lakukan untuk mengatasi dampak negatif pemakaian minyak bumi?

Jawaban

Jawaan soal literasi 1 Kelas 5 SD Selasa 19 Januari 2021.
Jawaan soal literasi 1 Kelas 5 SD Selasa 19 Januari 2021. (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ISTIMEWA @modul belajar siswa)

*Literasi 2

Ayo menulis

Soal literasi 2 Kelas 5 SD Selasa 19 Januari 2021.
Soal literasi 2 Kelas 5 SD Selasa 19 Januari 2021. (KOLASE/ TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ ISTIMEWA @modul belajar siswa)

Jawaban

Siswa menuliskan pendapatnya tentang alat transportasi yang digerakkan oleh tenaga manusia atau hewan yang ada di daerah tempat tinggalnya sesuai pengalaman, pendapat dan petunjuk.

Jawaban Literasi 2 Kelas 5 SD Selasa 19 Januari 2021.
Jawaban Literasi 2 Kelas 5 SD Selasa 19 Januari 2021. (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ISTIMEWA @modul belajar siswa)

*Literasi 3

Ayo berlatih

Soal

Nah sekarang cermati kalimat-kalimat berikut ini. Tulislah di buku kerjamu.

Kalimat ini termasuk kalimat lengkap atau tidak lengkap. Tuliskan “kalimat lengkap” atau “ kalimat tidak lengkap” saja.

1.       Tanaman bisa mengurangi polusi

2.       Bapak membeli minyak tanah di warung.

3.       Selamat tidur

4.       Ayo, jalan!

5.       Kemarin aku memakai bedak ibu.

6.       Ini adalah solar.

Jawaban

1.       Kalimat lengkap

2.       Kalimat lengkap

3.       Kalimat tidak lengkap

4.       Kalimat tidak lengkap

5.       Kalimat lengkap

6.       Kalimat lengkap

— NUMERASI —-

*Numerasi  1

Ayo memperkirakan

Soal

Soal numerasi 1 Kelas 5 SD Selasa 19 Januari 2021.
Soal numerasi 1 Kelas 5 SD Selasa 19 Januari 2021. (KOLASE/ TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ ISTIMEWA @modul belajar siswa)

Jawaban

Jawaban numerasi 1 Kelas 5 SD Selasa 19 Januari 2021.
Jawaban numerasi 1 Kelas 5 SD Selasa 19 Januari 2021. (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ISTIMEWA @modul belajar siswa)

*Numerasi 2

Ayo mencoba

Soal

Soal numerasi 2 Kelas 5 SD Selasa 19 Januari 2021.
Soal numerasi 2 Kelas 5 SD Selasa 19 Januari 2021. (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ISTIMEWA @modul belajar siswa)

Jawaban

Jawaban numerasi 2 Kelas 5 SD Selasa 19 Januari 2021.

*Numerasi 3

Ayo berlatih

Soal

Soal numerasi 3 Kelas 5 SD Selasa 19 Januari 2021.

Jawaban

Jawaban numerasi 3 Kelas 5 SD Selasa 19 Januari 2021.

===================================================

SD Kelas 6

Indah pulang dari rumah neneknya menggunakan motor. Ternyata bensinnya habis karena ayahnya lupa mengisi ulang bahan bakarnya.

Meskipun mereka terpaksa berjalan sampai pom bensin terdekat, Indah tidak mengeluh pada ayahnya.

Sebab, banyak hal yang ia pelajari sepanjang perjalanan. Bagaimana kisah Indah selanjutnya? Ikuti terus episode kali ini, ya.

Soal

1.       Kapan minyak bumi dan gas alam mulai terbentuk?

Baca Juga :  Soal Latihan Tes OJK dan Kunci Jawaban Lengkap 2024

2.       Apa yang menyebabkan jasad mahluk hidup berubah menjadi minyak bumi?

3.       Sebutkan 3 hasil olahan minyak bumi

4.       Bagaimana cara manusia mendapatkan minyak bumi yang tersimpan di dalam bumi?

5.       Apakah keluargamu juga menggunakan hasil olahan minyak bumi? Jika ya, sebutkan!

6.       Menurutmu cara apa yanng bisa dilakukan untuk menghemat penggunaan bahan bakar?

Jawaban

1.       300-400 juta tahun yang lalu.

2.       Karena tekanan dan pemanasan selama ratusan juta tahun.

3.       Bensin, minyak tanah, bahan bakar diesel dan mesin jet.

4.       Dengan cara pengeboran dasar laut.

5.       Tergantung keadaan siswa

6.       Tergantung opini siswa

*Literasi 2

Ayo menulis

Minyak bumi dan gas alam adalah sumber daya energi yang tidak dapat diperbarui. Jumlahnya terbatas dan suatu saat akan habis. Pembuatannya membutuhkan waktu yang sangat lama.

Menurutmu apa yang akan terjadi jika kotamu kehabisan bahan bakar?

Tuliskan jawabanmu dalam bentuk sebuah paragraf di buku kerjamu.

Jawaban

Karena ini meminta opini siswa, mereka boleh menjawab dengan jawaban masing-masing.

*Literasi 3

Kata baruku

Cermatilah kalimat di bawah ini!

Tentukan mana yang merupakan kalimat lengkap dan mana yang bukan kalimat lengkap.

Tambahkan S, P, O, atau K atau kalimat yang merupakan kalimat lengkap.

1.       Minyak bumi terbentuk dari jasad hewan dan tumbuhan.

2.       Kapan datang, Bu?

3.       Yuk, hemat bahan bakar!

4.       Jasad terbentuk terkubur di dasar laut.

5.       Batu-batuan melapisi jasad hewan selama jutaan tahun.

6.       Manusia mengambil minyak bumi dengan cara pengeboran.

7.       Silakan masuk

Jawaban

1.       Minyak bumi (s) terbentuk dari (p) jasad hewan dan tumbuhan (o) – Kalimat lengkap

2.       Kapan datang, Bu? – Kalimat tidak lengkap

3.       Yuk, hemat bahan bakar! – Kalimat tidak lengkap

4.       Jasad tersebut (s) terkubur (p) di dasar laut (k. Tempat) – kalimat lengkap

5.       Batu-batuan (s) melapisi (p) jasad hewan (o) selama jutaan tahun (keteragan waktu) – kalimat lengkap

6.       Manusia (s) mengambil (p) minyak bumi (o) dengen cara pengeboran (keterangan cara) – kalimat lengkap

7.       Silakan masuk – kalimat lengkap

—- NUMERASI —-

*Numerasi 1

Ayo menghitung

Soal

Diketahui sebuah mobil memiliki empat buah roda. Berapa banyaknya roda dari lima buah mobil?

Jawaban

20

*Numerasi 2

Ayo mengukur

Soal

Soal numerasi 2 Kelas 6 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021
Soal numerasi 2 Kelas 6 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021 (KOLASE/ TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ ISTIMEWA @modul belajar siswa)

Jawaban

Jawaban numerasi 2 Kelas 6 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021
Jawaban numerasi 2 Kelas 6 SD TVRI Selasa 19 Januari 2021 (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ISTIMEWA @modul belajar siswa)

*Numerasi 3

Ayo berlatih

Soal

Sebuah delman mengelilingi  taman kota yang berbentuk persegi panjang. Panjang lintasan persegi panjang yang dilalui delman tersebut adalah 150 m, sedangkan lebarnya 100 m. Diketahui delman tersebut melaju dengan kecepatan 6 km/jam. Berapa banyak putaran yang dilalui delman tersebut selama 30 menit.

Jawaban

6 putaran

======

Demikianlah informasi seputar materi pembelajaran BDR TVRI hari Selasa, 19 januari 2021, semoga bermanfaat.

Berikut link live streaming belajar dari rumah di TVRI Online Jadwal Dan Materi Belajar Dari Rumah di TVRI Hari Selasa 19 januari 2021.

Download PDF Program Belajar dari Rumah di TVRI 18 – 24 Januari 2021 di sini >>  Download

Download PDF Belajar dari Rumah di TVRI




Manfaat Belajar dari Rumah

  1. Program Belajar dari Rumah di TVRI untuk PAUD, pendidikan dasar dan menengah, guru, dan orang tua.
  2. Siswa dapat tontonan informatif dan bisa terus aktif belajar.
  3. Orang tua tidak bingung mencari kegiatan untuk anak, menambah ilmu pengasuhan anak.
  4. Guru sangat terbantu, ada PR yang menyenangkan dan ringan, juga menambah wawasan.
  5. Semakin mengenal budaya Indonesia dan menyaksikan film-film terbaik Indonesia.

Jika ada pertanyaan mengenai program acara ini silahkan hubungi pihak Kemdikbud RI atau TVRI, melalui :

Kemdikbud RI :

  1. Website >> Klik
  2. Instagram >> Klik
  3. Youtube >> Klik
  4. Facebook >> Klik
  5. Twitter >> Klik

TVRI :

  1. Instagram >> Klik
  2. Facebook >> Klik
  3. Twitter >> Klik
  4. Website >> Klik
  5. Youtube >> Klik



Berikut link live streaming belajar dari rumah di TVRI Online Jadwal Dan Materi Belajar Dari Rumah di TVRI Hari Selasa 19 januari 2021.

Download PDF Program Belajar dari Rumah di TVRI 18 – 24 Januari 2021 di sini >>  Download

Download PDF Belajar dari Rumah di TVRI



Untuk masukan dan saran mengenai program ini, dapat mengisi survei di s.id/surveibdr, mengunjungi website http://ult.kemdikbud.go.id/, atau mengirim surat elektronik ke pengaduan@kemdikbud.go.id. Untuk yang di daerah 3T, dapat mengirim SMS gratis dengan mengetik BDR dan kirim ke 93456.

Tetap belajar dari rumah, jaga jarak, rajin cuci tangan, dan pakai masker agar kita mencegah penyebaran COVID-19.

Sumber : tvrikemendikbud